- Normalnya, tuba tertutup, dan hanya terbuka jika ada gerakan menelan atau menguap.
- JIka terjadi disfungsi, udara tertahan dalam telinga tengah dan terjadi tekanan negative.
- Penyebab paling banyak berhubungan dengan edem ( karena URI) dan alergi
- Rx/ dekongestan intranasal dan sistemik
- Pada pasien allegic, dapat diberi intranasal KS
Otitis Media Serosa
- tuba tertutup dalam waktu yang lama
- tekanan negatif menyebabkan transudasi cairan
- kebanyakan pada anak-anak yang tubanya sempit
- Rx/ mirip dengan disfungsi tuba. KS jangka pendek, antibiotik oral
Barotrauma
- tekanan barometrik sering terjadi pada perjalanan dengan pesawat, underwater
- saran untuk sering menela, menguap
- dekongestan sistemik (pseudoefedrin)
- topical dekongestan (phenylepfrin)
- Miringotomi
No comments:
Post a Comment